Dua Pembobol Toko Berjejaring Dibekuk Tim Antibandit Polres Lampung Barat
LAMPUNG BARAT, iNews.id– Dua pelaku pembobol ruko di Pekon Bakhu, Kecamatan Batu Ketulis, berhasil ditangkap tim antibandit Polres Lampung Barat pada Sabtu (4/3/2023). Kedua pelaku ditangkap saat berada di Abung…